Movatterモバイル変換


[0]ホーム

URL:


Lompat ke isi
WikipediaEnsiklopedia Bebas
Pencarian

Ara suci

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dariPohon bodhi)
Untuk nama pohon suci, lihatMahabodhi.
Wikispecies mempunyai informasi mengenaiAra suci.
Ara suci
Ficus religiosa
Ficus religiosaEdit nilai pada Wikidata

Dedaunan dari ara suci
Status konservasi
Risiko rendah
IUCN150222331Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
SuperkerajaanEukaryota
KerajaanPlantae
DivisiTracheophytes
OrdoRosales
FamiliMoraceae
GenusFicus
SpesiesFicus religiosaEdit nilai pada Wikidata
Linnaeus, 1753
Tata nama
Dinamakan berdasarkanBodhiEdit nilai pada Wikidata
Sinonim takson
  • Ficus caudataStokes
  • Ficus peepulGriff.
  • Ficus religiosa var.cordataMiq.
  • Ficus religiosa var.rhynchophyllaMiq.
  • Ficus rhynchophyllaSteud.
  • Ficus superstitiosaLink
  • Urostigma affineMiq.
  • Urostigma religiosum(L.) Gasp.[1]

Ficus religiosa atauara suci adalah sebuahspesiesara yang berasal darisubbenua India, barat dayaTiongkok danIndochina. Spesies tersebut masuk dalamMoraceae, keluarga ara dan mulberi. Spesies tersebut juga dikenal sebagaipohon bodhi,[2]pohon pippala,pohon peepal ataupohon ashwattha (di India dan Nepal).[3]

Dalam agama

[sunting |sunting sumber]

PohonFicus religiosa dianggap suci oleh pengikut agamaHindu,Jain, danBuddha. DalamBhagavad Gita, Krishna berkata, "Saya adalah pohon Peepal di antara pepohonan, Narada di antara orang-orang bijak, Chitraaratha di antara paraBidadara, danKapila bijak di antara para Siddha."[4]

Agama Buddha

[sunting |sunting sumber]
Artikel utama:Pohon Bodhi
Pohon Bodhi diVihara Mahabodhi. Disebarkan oleh Sri Maha Bodhi, yang kemudian disebarkan dari Pohon Bodhi asli di lokasi ini.

Buddha Gautama mencapaikecerahan (bodhi) ketika bermeditasi di bawah pohonFicus religiosa. Tempat ini berada diBodh Gaya saat ini di Bihar,India. Pohon yang asli telah dihancurkan, dan telah diganti beberapa kali. Sebuah cabang dari pohon asli ditumbuhkan diAnuradhapura,Sri Lanka pada tahun 288 SM dan dikenal sebagaiJaya Sri Maha Bodhi; yang merupakantumbuhan berbunga (angiospermae) tertua di dunia.[5]

Catatan

[sunting |sunting sumber]
  1. ^The Plant List,Ficus religiosa L.
  2. ^Oxford English Dictionary, Oxford University Press, 1971, p. 1014
  3. ^"Ficus religiosa — Peepal". Flowers of India. Diakses tanggal3 November 2011. 
  4. ^"The Bhagavad Gita - Chapter 10 - The Yoga of Manifestation".santosha.com. 
  5. ^"Rocky Mountain Tree-Ring Research, OLDLIST". Diakses tanggalJuly 3, 2011. 

Referensi

[sunting |sunting sumber]

Pranala luar

[sunting |sunting sumber]
Wikimedia Commons memiliki media yang terkait dengan:
Ficus religiosa (category)
Wikispecies mempunyai informasi mengenaiFicus religiosa.
Wikisource memiliki teks artikel the1911Encyclopædia Britannica tentangBo-Tree.
Pengidentifikasi takson
Diperoleh dari "https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Ara_suci&oldid=26643509"
Kategori:
Kategori tersembunyi:

[8]ページ先頭

©2009-2025 Movatter.jp