| Battle of Baltimore | |||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Bagian dariPerang 1812 | |||||||
Battle Monument, Baltimore | |||||||
| |||||||
| Pihak terlibat | |||||||
| Tokoh dan pemimpin | |||||||
| Kekuatan | |||||||
| 5.000 tentara 19 kapal perang | Baltimore 2.000 Fort McHenry 1.000 20 meriam[1] Total 12.000[2] | ||||||
| Korban | |||||||
| 650 tewas, terluka atau hilang[3] | North Point 24 tewas 139 terluka 50 ditangkap Fort McHenry 4 tewas 24 terluka Total 28 tewas 163 terluka 50 ditangkap[4] | ||||||
PadaPertempuran Baltimore, salah satu titik balikPerang 1812, tentaraAmerika Serikat bertempur melawan invasi lautBritania Raya terhadap pelabuhanBaltimore diMaryland. Pertahanan Amerika Serikat diFort McHenry di Baltimore menginspirasiFrancis Scott Key untuk mengarang puisi yang akan menjadi lagu kebangsaan Amerika Serikat: "The Star-Spangled Banner."
Artikel bertopik sejarah ini adalah sebuahrintisan. Anda dapat membantu Wikipedia denganmengembangkannya. |