Otolit adalah kotorantelinga yang mengeras seperti batu.[1]
Pada keadaan normal, liangtelinga menghasilkan sejenis pelumas untuk melembapkan saluran telinga.[1] Pelumas ini bila bercampur dengan sel-sel yang terlepas atau kotoran lain akan membentuk massa yang padat. Massa ini lama kelamaan akan menjadi keras seperti batu karena kadar airnya semakin berkurang.[1]
![]() | Artikel bertopikkedokteran atau medis ini adalah sebuahrintisan. Anda dapat membantu Wikipedia denganmengembangkannya. |