Lollapalooza adalahfestival tahunan yang menampilkan musisi beraliranrok-alternatif, heavy-metal, punk-rock, hip-hop dan EDM, serta pertunjukan tari, komedi dan stand pameran yang diselenggarakan di berbagai kota di Eropa dan Amerika. Ajang ini semula diadakan sebagai konser perpisahan vokalis sebuah band pada tahun 1991 diAmerika Serikat tetapi berlanjut hingga ke berbagai negara termasukJerman, Brazil, Chile, Kolombia dan Argentina.[1]