La Venta adalah sebuah situsOlmek yang terletak di sebuah dataranaluvial di sebuah pulau yang menghadap keSungai Palma yang pada saat itu masih mengalir. Situs ini terletak di negara bagianTabasco,Meksiko. Seperti situs-situs Olmek lainnya, nama asli situs ini tidak diketahui, dan La Venta merupakan istilah dalambahasa Spanyol. Situs ini berasal darimasa praklasik. Berdasarkan teknikpenanggalan radiokarbon dari hasil ekskavasi pada tahun 1955, situs ini berasal dari masa sekitar 1000 hingga 600 SM, sementara analisis berdasarkan arang yang ditemukan di Piramida Besar La Venta menunjukkan periode sekitar 394 ± 36 SM. Situs ini kemungkinan besar sudah ditinggalkan setelah tahun 400 SM.
18°06′12″N94°02′25″W / 18.10333°N 94.04028°W /18.10333; -94.04028
![]() | Artikel bertopik sejarah ini adalah sebuahrintisan. Anda dapat membantu Wikipedia denganmengembangkannya. |