Kalimium adalahperiode geologi pertama padaeraMesoproterozoikum yang berlangsung dari 1600 - 1400 juta tahun yang lalu. Waktu tersebut bukan berdasarkan stratigrafi, melainkan didefinisikan secara kronometrik. Di periode ini, diperkirakan lautan di periode ini kaya akanbelerang, sehingga lautan di periode ini berwarna kuning.
Didahului olehEon Arkean | 2.5Gya -Eon Proterozoikum -542Gya | Diikuti olehEon Fanerozoikum | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
2.5Gya -Era Paleoproterozoikum -1.6Gya | 1.6Gya -Era Mesoproterozoikum -1.0Gya | 1.0Gya -Era Neoproterozoikum -542Mya | |||||||||
Siderium | Riasium | Orosirium | Staterium | Kalimium | Ektasium | Stenium | Tonium | Kriogenium | Ediakarium |
![]() | Artikel bertopik geologi ini adalah sebuahrintisan. Anda dapat membantu Wikipedia denganmengembangkannya. |