Bahasa Pendau dikategorikan sebagaiC6b Threatened menurutSIL Ethnologue, artinya bahasa ini mulaiterancam dan mengalamipenurunan jumlah penutur dari waktu ke waktu
Perhatian: untuk penilai, halaman pembicaraan artikel ini telah diisi sehingga penilaian akan berkonflik dengan isi sebelumnya. Harap salin kode dibawah ini sebelum menilai.
bahasa Pendau memiliki lima fonem vokal, yaitu: dua vokal depan, /i/ dan /e/, satu vokal tengah /a/, dan dua vokal belakang, /ɯ/ (ortografik ⟨u⟩ ) dan /o/. Kebanyakan vokal tidak dibulatkan dan /o/ adalah satu-satunya vokal bulat dalam bahasa Pendau. bahasa Pendau tidak memiliki diftong dan mempunyai 19 konsonan.[1]
^Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023)."Pendau".Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History.Pemeliharaan CS1: Tampilkan editors (link)